Breaking News
Gabung Blog
Beberapa Uang Seri Ini Akan Habis Masa Berlakunya. Ayo Cepat Tukarkan !

Beberapa Uang Seri Ini Akan Habis Masa Berlakunya. Ayo Cepat Tukarkan !



Dalam waktu yang tidak lama beberapa seri pecahan uang kertas dan uang logam ini sudah tidak berlaku lagi. Anda yang masih menyimpan beberapa seri uang ini sebaiknya menukarkan seri uang ini di Bank Indonesia.
Beberapa seri uang yang habis masa berlakunya dikutip dari dream.co.id, diantaranya sebagai berikut.

Pecahan uang kertas
1. Pecahan uang kertas Rp 100 tahun edar 1992
Batas akhir penukaran: 30 November 2016
2.  Pecahan uang kertas Rp 500 tahun edar 1992
Batas akhir penukaran: 30 November 2016
3. Pecahan uang kertas Rp 1.000 Tahun edar 1992
Batas akhir penukaran: 30 November 2016
4. Rp 5.000 tahun edar 1992
Batas akhir penukaran: 30 November 2016
Pecahan uang logam
1. Pecahan uang logam Rp 5 tahun edar 1979
Batas akhir penukaran: 30 November 2016
2. Pecahan uang logam Rp 50 tahun edar 1991
Batas akhir penukaran: 30 November 2016

3. Pecahan uang logam Rp 100 Tahun Edar 1991 
Batas akhir penukaran: 30 November 2016



Adapun alamat Bank Indonesia di Bandung yaitu di 

Jl. Braga No. 108, Babakan Ciamis, Sumur Bandung, Jawa Barat
No Telp:(022) 4230223
Live Streaming Mekah